ASJ Kurikulum Merdaka

Selengkapnya >>

CP & ATP


Fase F : Teknik Komputer Dan Jaringan

Rumusan CP

Capaian Umum : Pada akhir fase F (kelas XI dan XII SMK), peserta didik akan mampu merencanakan topologi dan arsitektur jaringan, melakukan pengalamatan jaringan, menginstalasi dan melakukan perbaikan jaringan kabel dan nirkabel, menerapkan keamanan jaringan, mengkonfigurasi dan memasang perangkat jaringan ke dalam sistem jaringan, dan mengkonfigurasi server untuk memenuhi layanan jaringan.

Capaian Elemen : Administrasi Sistem Jaringan

Pada akhir fase F, peserta didik mampu menginstalasi sistem operasi jaringan, menjelaskan konsep, menginstalasi services, mengkonfigurasi dan menguji konfigurasi remote server, DHCP server, DNS server, FTP server, file server, web server, mail server, database server, Control Panel Hosting, Share Hosting Server, Dedicated Hosting Server, Virtual Private Server, VPN server, sistem kontrol dan monitoring.

Materi :

1. Menginstalasi sistem operasi jaringan, menjelaskan konsep

2. Menginstalasi services, mengkonfigurasi dan menguji konfigurasi :

  • Remote server
  • DHCP server
  • DNS server
  • FTP server
  • File server
  • Web server
  • Mail server
  • Database server
  • Control Panel Hosting
  • Share Hosting Server
  • Dedicated Hosting Server
  • Virtual Private Server
  • VPN server
  • Sistem kontrol dan monitoring.
Mareri Tambahan :
  • Menghubungkan Virtual Debian  dengan Komputer / PC Fisik (Windows)

0 comments:

Posting Komentar

Simulasi Control Panel Hosting

Simulasi:  Proses Pembuatan Situs Web Bisnis Kuliner oleh Pak Teguh  Simulasi: Proses Pembuatan Situs Web Bisnis Kuliner oleh Pak Teguh Lang...