Minggu, 09 Januari 2022

Bidang dan Kompetensi Keahlian SMK PK yang dikembangkan Tahun 2022

Kompetensi keahlian yang dikembangkan sesuai dengan Bidang SMK Pusat Keunggulan yang diusulkan

Kuntoro Triatmoko
Teknologi Konstruksi dan Properti
1 Desain Pemodelan dan Informasi Bangunan
2 Konstruksi Gedung, Sanitasi, dan Perawatan
3 Bisnis Konstruksi dan Properti

Teknologi Manufaktur dan Rekayasa
1 Teknik Permesinan
2 Teknik Kendaraan Ringan Otomotif
3 Teknik Pengelasan
4 Teknik Mekatronika
5 Teknik Pengelasan Kapal
6 Teknik Mekanik Industri
7 Teknik Alat Berat
8 Farmasi Industri
9 Teknik Fabrikasi Logam dan Manufaktur
10 Kimia Industri
11 Kimia Analisis

Energi dan Pertambangan
1 Teknik Geomatika
2 Teknik Instalasi Tenaga Listrik
3 Teknik Energi Surya, Hidro, dan Angin
4 Teknik Otomasi Industri
5 Teknik Energi Biomassa
6 Geologi Pertambangan

Teknologi Informasi
1 Rekayasa Perangkat Lunak

Kesehatan dan Pekerjaan Sosial
1 Asisten Keperawatan
2 Caregiver
3 Social Care (Keperawatan Sosial)
4 Dental Asisten

Agribisnis dan Agriteknologi
1 Agribisnis Pengolahan Hasil Pertanian
2 Agribisnis Pengolahan Hasil Perikanan
3 Agribisnis Tanaman Pangan dan Hortikultura
4 Agribisnis Tanaman Perkebunan
5 Pemuliaan dan Perbenihan Tanaman
6 Agribisnis Ternak Ruminansia
7 Agribisnis Ternak Unggas
8 Agroindustri
9 Agribisnis Perikanan Air Tawar
10 Agribisnis Perikanan Air Payau dan Laut
11 Produksi dan Pengelolaan Perkebunan
12 Agribisnis Rumput Laut

Kemaritiman

1 Nautika Kapal Penangkap Ikan
2 Teknika Kapal Penangkap Ikan
3 Nautika Kapal Niaga
4 Teknika Kapal Niaga

Pariwisata
1 Perhotelan
2 Tata Boga
3 Tata Kecantikan Kulit dan Rambut
4 Wisata Bahari dan Ekowisata

Seni dan Ekonomi Kreatif
1 Animasi
2 Tata Busana
3 Multimedia
4 Desain Komunikasi Visual
5 Seni Musik Klasik
6 Seni Musik Popular
7 Seni Tari
8 Penataan Tari
9 Seni Karawitan
10 Seni Pedalangan
11 Pemeranan
12 Tata Artistik Teater
13 Produksi Film
14 Desain Interior dan Teknik Furnitur
Selengkapnya >>

0 comments:

Posting Komentar

Simulasi Control Panel Hosting

Simulasi:  Proses Pembuatan Situs Web Bisnis Kuliner oleh Pak Teguh  Simulasi: Proses Pembuatan Situs Web Bisnis Kuliner oleh Pak Teguh Lang...